Resep simpel dan enak membuat Udang Mayones (Mayonnaise Shrimp) sendiri rasa resto.
Herliana Carolina Herliana Carolina
803 subscribers
60 views
0

 Published On Dec 31, 2020

Udang Mayones ini mudah sekali membuatnya bisa dijadikan menu untuk keluarga.

Udang Mayones (Mayonnaise Shrimp)

Bahan-bahan (ingredients):
- 250-300 g udang tanpa kulit
(peeled shrimp)
- 100 g tepung maizena
(corn starch)
- 1/4 sdt garam
(1/4 tsp of salt)
- 15 ml minyak wijen
(sesame oil)

Sauce Mayones (Mayonnaise Sauce):
- 1 sdm air perasan lemon/jeruk nipis
(1 tbsp of lemon/lime juice)
- 1/4 sdt garam
(1/4 tsp of salt)
- 3 sdm susu kental manis
(3 tbsp condensed milk)
- 4 sdm mayones
(4 tbsp of mayonnaise)


Langkah_langkah (steps):
1. Marinate udang dengan garam dan minyak wijen selama 15 menit
2. Siapkan minyak cukup dalam wajan dan nyalakan dengan api sedang
3. Lumuri udang yang sudah dimarinate selama 15 menit tadi dengan tepung maizena secara merata seluruh permukaan udangnya
4. Goreng dalam minyak panas sampai permukaan tepungnya kering, angkat dan sisihkan
5. Siapkan saucenya dengan mencampur garam, air lemon, susu kental manis dan mayonesnya aduk sampai merata
6. Udang yang sudah digoreng dapat disajikan dengan saus terpisah atau diaduk merata bersama sausnya

#udang
#udangmayones
#shrimp
#mayonnaiseshrimp

show more

Share/Embed