DESA WISATA RELIGI KUNINGAN - Dewi Cemara 2022
BLITAR LAND OF KINGS BLITAR LAND OF KINGS
1.84K subscribers
597 views
0

 Published On Oct 17, 2022

Desa Wisata Kuningan adalah desa wisata yang terletak di Kecamatan Kanigoro, Kabupaten Blitar. Desa wisata ini merupakan satu-satunya desa wisata religi dari 11 desa wisata yang tercantum dalam daftar desa wisata yang telah ditetapkan oleh Bupati Blitar tahun 2020 pada SK Bupati No. 180/478/409.06/KPTS/2020 tentang Penetapan Desa Wisata di Kabupaten Blitar. Daya tarik wisata religi yang dapat dikunjungi di Desa Wisata Kuningan adalah Makam Syaikh Abu Mansur dan juga makam beberapa tokoh besar penyebar agama Islam lainnya di Jawa Timur seperti Syaikh Abu Hasan, Kh. Soleh (Pengarang Kitab Tauhid), dan Kyai Sahid. Di antara tokoh tersebut terdapat salah satu prajurit khusus Diponegoro yang konon berjumlah 158 prajurit. Selain itu di Desa Wisata Kuningan juga terdapat masjid dan pondok pesantren tertua di Kabupaten Blitar hingga benda peninggalan kuno seperti Tombak Dwisula.
.
.
Jangan lupa klik Like, Subscribe, Comment, Share yo cah...
#dewicemara2022 #desawisatareligikuningan #blitarlandofkings #ayokunjungblitar #disbudparjatimprov

show more

Share/Embed