Review MALAM PENCABUT NYAWA, Begini Caranya Bikin Horor Fantasi yang Bener
Cine Crib Cine Crib
288K subscribers
41,473 views
1.4K

 Published On May 24, 2024

Join membership Cine Crib buat dapetin hal-hal yang mindblowing di sini:
   / @cinecrib  

Jadi investor kami yuk! Seikhlasnya aja, biar kami semangat terus bikin konten baru yang berkualitas buat kamu :) klik aja di sini: https://saweria.co/cinecrib

#MalamPencabutNyawa merupakan film horor panjang kedua #SidhartaTata yang diadaptasi dari novel karya Ragiel JP berjudul #Respati. Filmnya menceritakan tentang Respati (Devano Danendra), anak remaja yang mempunyai kemampuan untuk bisa keluar masuk alam mimpi. Konflik terjadi ketika Respati mulai melihat orang-orang di dunia nyata tewas setelah di alam mimpi mereka bertemu dengan entitas jahat bernama Sukma (Ratu Felisha).

Malam Pencabut Nyawa adalah bukti bahwa genre horor di Indonesia itu sebenarnya tidak selalu jalan di tempat. Horor itu bukan melulu soal pocong, bukan melulu soal "berdasarkan kisah nyata", bukan melulu soal eksploitasi kekerasan, tapi bisa kok jadi sajian seru yang memanjakan mata sekaligus tetap mencekam. Caranya dengan menggabungkan berbagai elemen dari genre lain yang dirasa cocok untuk bikin ceritanya jadi lebih kaya, beda, dan segar.

Sidharta Tata berhasil mengolah berbagai genre tersebut jadi satu kesatuan yang enak ditonton sampai habis. Mulai dari misteri, fantasi, hingga genre superhero pun bisa kita dapatkan di film berdurasi hampir dua jam ini tanpa menghilangkan esensinya sebagai film horor yang mencekam. Itulah yang membuat Malam Pencabut Nyawa jadi terlihat menyegarkan dibanding ratusan horor lokal yang tayang sebelumnya. Ingat, sedikit lebih beda, lebih baik daripada sedikit lebih baik.

Meskipun eksplorasi alam mimpinya di beberapa bagian masih kurang detail, beberapa penceritaannya juga masih kurang engaging sehingga ada bagian yang terasa lama, terutama di babak dua, Malam Pencabut Nyawa masih tetap jadi sajian film horor yang solid. Treatment horornya menarik dan cukup inovatif. Beberapa adegan juga mungkin akan mengingatkan dengan banyak film populer lain, tapi tetap kemasannya apik dan tidak malu-maluin. Cek aja langsung review selengkapnya di #cinecrib. #horror #fantasy #action #superhero #filmbioskop #filmindonesia #filmnasional #filmreview #moviereview

Host: ‪@ariasparrow‬ ‪@anthywahyunifitria1187‬

Merchandise kaos Cine Crib edisi ANABEL beli di sini: https://www.tokopedia.com/cinecrib/ci...

TRIGGER WARNING TRAILER REACTION
   • Action Hollywood Karya Sutradara Indo...  

FURIOSA: A MAD MAX SAGA REVIEW
   • Review FURIOSA: A MAD MAX SAGA, Film ...  

MULIH REVIEW
   • Review MULIH, Drama Keluarga yang Lum...  

LONGLEGS TRAILER REACTION
   • Bakal Jadi Horor Paling Serem? | LONG...  

IF REVIEW
   • Review IF, Menyentuh Hati Walau Alurn...  

X-MEN '97 REVIEW
   • Review X-MEN ‘97, Salah Satu Adaptasi...  

TAROT REVIEW
   • Review TAROT (2024), horor yang isiny...  

DO YOU SEE WHAT I SEE REVIEW
   • Review DO YOU SEE WHAT I SEE, Horor y...  

How To Make Millions Before Grandma Dies Review
   • Review How To Make Millions Before Gr...  

BLOOD FREE REVIEW
   • Review "BLOOD FREE", Kombinasi Seru A...  

show more

Share/Embed