Resign Dari Perusahaan Sukses Jadi Petani Hidroponik. Modal Awal Tak Sampai Sejuta!
Tanilink TV Tanilink TV
387K subscribers
5,680 views
0

 Published On Apr 16, 2024

Bertani hidroponik dapat menghasilkan tanaman dengan cepat dan dalam jumlah yang besar. Hidroponik tidak memerlukan tanah, melainkan menggunakan teknik sirkulasi air yang mengalir secara berulang atau memutar. Sehingga bertani hidroponik kini banyak digemari petani muda yang malas kotor-kotoran seperti halnya di pertanian konvensional .

Tanilink TV bertemu dengan Mas Hediono, salah seorang petani hidroponik yang berasal dari Kabupaten Sragen. Ia sukses bertani sayuran hidroponik di lahan 800 meter persegi di belakang rumahnya. Dari usahanya Ia mampu meraup untung lima jutaan tiap bulannya dari hasil panen berbagai jenis sayuran hidroponik yang Ia tanam.

Informasi Pasar, Berita dan Tanya Jawab Seputar Pertanian Hanya di Tani Link
https://tanilink.com/

Follow Facebook tanilink.apps
  / tanilink.apps  

Follow Instagram @tanilink.apps
  / tanilink.apps  

Follow Twitter @TaniLink
  / tanilink  

Backsound: Longer Distance - TrackTribe

#seladahidroponik #sayurhidroponik #petanihidroponik

📋𝙐𝙨𝙖𝙝𝙖 𝙖𝙩𝙖𝙪 𝙗𝙞𝙨𝙣𝙞𝙨 𝘼𝙣𝙙𝙖 𝙞𝙣𝙜𝙞𝙣 𝙙𝙞𝙡𝙞𝙥𝙪𝙩?
isi form https://tinyurl.com/FormTanilinkTV
☎️𝙆𝙤𝙣𝙩𝙖𝙠 𝘽𝙞𝙨𝙣𝙞𝙨
https://s.id/TanilinkTV

show more

Share/Embed