KERATON G.KAWI
SANGGAR BUDAYA RENAISSANCE SANGGAR BUDAYA RENAISSANCE
368 subscribers
85 views
0

 Published On Mar 24, 2023

KERATON Gunung KAWI atau Pesanggrahan G.Kawi terletak di Gunung Pitrang - Balesari - Ngajum, Kabupaten Malang. Lokasi wisata spiritual ini buka setiap hari pukul 07:00 - 16:00 WIB.

G.Kawi memiliki 2 pesanggrahan yang berbeda.
I. Situs yang pertama adalah "Pesarean Eyang Njugo atau Kanjeng Kyai Zakaria II" adalah merupakan kerabat dari Keraton Kertosuro yang menjadi pengawal perjuangan Pangeran Diponegoro melawan penjajahan Belanda.

II. Situs Keraton G. Kawi, didirikan oleh seorang raja yang berasal dari Kerajaan Dhoho (Kerajaan Kediri) yaitu "Prabu Kameswara II" pada 861M, pada prasasti Batu Tulis yang ada di puncak G. Kawi. Dan prabu Kameswara II baru menempatinya sebagai pertapaan/pesangrahan pada tahun 1200M setelah beliau turun tahta. Di sana juga diketemukan makam ke-4 abdinya yaitu; Panembahan Agung Kudonowarso - Panglima Sindurejo - Mbah Jayadi - srta Mbah Menik. Sedang Prabu Kameswara II moksa di pesangrahan tsb.

Salam Budaya.
Rahayu.

show more

Share/Embed