Memperbaiki Niat dan Kesungguhan | Ustadz Dwi Yunianto, MPd حَفِظَهُ اللهُ
Kadimas TV Kadimas TV
207 subscribers
19 views
0

 Published On Premiered Mar 12, 2024

Mutiara Faidah Ramadhan


Dukung media dakwah Kadimas dengan cara subscribe/follow, like, comment dan share. Semoga semakin banyak yang mendapatkan manfaat.


• Youtube, Facebook, Instagram :
https://linktr.ee/kadimas


**********************************************************************


Pembukaan Program Kader Da'i Masyarakat - Angkatan ke-5

Assalaamu'alaikum Warahmatullaahi Wabarokaatuh

Telah dibuka program KADER DAI MASYARAKAT (*KADIMAS*) untuk Ikhwan dan Akhwat yang ingin menjadi *Da'i*. Manfaatkan kesempatan ini. Mohon dibaca dengan teliti dan dibaca sampai akhir.

DILAKSANAKAN SECARA OFFLINE & ONLINE

VISI : Terbentuknya para Da'i yang siap berda'wah di Masyarakat.

MISI : Membekali para Calon Da'i dengan Pokok-pokok Agama sesuai dengan Al Quran dan *As Sunnah*.

📚 MATERI PEMBELAJARAN

1️⃣ *Ilmu Tajwid*:
- Mengenal Makhraj*, *Sifat huruf Hijaiyah*, Dan *Hukum-hukum *Tajwid*.
- Rujukan Kitab: *Belajar Mudah Membaca Quran Al Marisi*, *Ghoyatul Murid fil 'ilmi Tajwid*.

2️⃣ *Kajian Fiqih*:
- Mengenal hukum-hukum Fiqih dalam agama Islam.

3️⃣ Tauhid Aqidah dan *Dakwah*.

4️⃣ *Bahasa Arab*:
- Kitab Durusullughah Al'arobiyah (Sesuai kemampuan).

5️⃣ **Nahwu Sharaf**:
- Nahwu Al Marisi*, *Shorof Al Marisi*, *Kitab Muyassar*, *Kitab Al Kahfi*, *Qiroatul Kutub (Sesuai kemampuan).

6️⃣ *Fiqih Dakwah*.

7️⃣ *'Ulumul Qur'an*.

🛃 *Pelatihan*:
- Imam
- Khatib
- Rukti Jenazah
- Adzan
- Tilawah

WAKTU PENDAFTARAN

Maret - 27 April 2024

Pembelajaran dimulai in sya Allah Senin 27 April 2024

🕗 WAKTU BELAJAR

Kegiatan Belajar Mengajar (*KBM*):
- *Hari*: Sabtu s/d Ahad
- *Waktu*: 09.00 - 12.00 WIB

💰 *BIAYA PROGRAM*:
- Rp. 100.000 (*pendaftaran*)
- Rp. 50.000 (*spp per bulan*)

⏰ *MASA PEMBELAJARAN*:
- 6 Bulan

*FASILITAS*:
1. Snack & Coffee Break
2. Sertifikat
3. Tempat belajar yang nyaman
4. Archive Video Pembelajaran
5. Pelatihan & Praktek kompetensi da'i setiap bulan
6. Praktek langsung dakwah dilapangan (sesuai kemampuan)

🗒 *ALUR PENDAFTARAN*:

1. Mendaftarkan diri melalui tautan :
https://linktr.ee/kadimas (pilih kelas Da'i Reguler)

2. Melakukan pembayaran secara langsung di Masjid Taslim saat hari pelaksanaan KBM. atau bisa ke:
• No. Rek: 7232-2800-87
• An. Muhammad Saleh S
• Kode bank 451
📱Konfirmasi Transfer ke: 0813 3953 2656 (Admin Official Kadimas)


📌 *CATATAN*:
- Peserta wajib membawa buku tulis

📎 *PENGAJAR*:
- Ust Dwi Yunianto, B.A. M.Pd (Alumni Ma'had Ali UMY dan Madina International University - Medie)
- Ustadz Purwoko Abu Abdillah (Staff pengajar Pondok Pesantren ICBB Yogyakarta)
- Ustadz Ahmad Jamaludin Ardani, Lc. (Staf Pengajar Pondok Pesantren YAUMI dan Ma'had Ali Bin Abi Tholib Yogyakarta)

📡 *MEDIA PEMBELAJARAN*:
1. Masjid Taslim (*Offline*): [Lihat Peta](https://maps.app.goo.gl/EjvM35xi9NEi7...)
2. Zoom (*Online*)

📞 *NARAHUBUNG*:
- 0813 3953 2656 (Admin Kadimas)
- 0853 2871 0570 (Saleh)
- 0896 6655 7716 (Wawan)

====================
Tim Admin Program Kader Da'i Masyarakat

Wassalaamu'alaikum Warahmatullahi Wa Barakatuh

JADWAL PEMBELAJARAN SELAMA 6 Bulan

*Kajian Pengantar*:
- Bekal dan panduan Dai

PROGRAM DA'I I (3 Bulan)
1. Tajwid, (Sifat dan Makhraj Huruf Hijaiyah)
2. Aqidah, Tauhid, Dakwah.
3. Fiqih Usia Baligh
4. Bahasa Arab Durussulughoh.
5. Pendalaman Tajwid
6. Penguasaan arti perkata dan terjemahan Juz 'Amma. I
7. Fiqih Terapan, Wudhu, Sholat, Khutbah, Adzan. Imam, Maqomat.
8. Hafalan setengah Juz 'Amma Akhir. (*sesuai kemampuan*)

PROGRAM DA'I (3 Bulan)
1. Penguasaan arti perkata dan terjemahan Juz 'Amma. II
2. Nahwu Al Marisi, Muyassar
3. Shorof Al Marisi, Al Kahfi
4. Tauhid. (*Kitab Tauhid*)
5. Aqidah
6. Ulumul Qur'an
7. Hafalan setengah Juz 'amma awal (*sesuai kemampuan*)

KELAS LANJUTAN Qiroatul Kutub (*Sesuai Kemampuan*)

Setelah selesai mengikuti Program Da'i, Peserta disarankan untuk membuat Program Dakwah, yaitu program kelanjutan TPA (*MADRASAH PENDIDIKAN ISLAM*), Atau memiliki binaan Majlis Ta'lim, Kajian Tahsin, dll.

show more

Share/Embed