BATAVIA PIK 2 | TEMPAT WISATA KULINER MODERN TERMEGAH DAN TERPANJANG DI PIK
Jalan Jalan ID Jalan Jalan ID
1.26K subscribers
1,366 views
0

 Published On May 13, 2024

Batavia PIK merupakan destinasi hiburan dan kuliner terapung terinspirasi oleh Kota Batavia tempo dulu sebagai pusat perdagangan maritim Nusantara pada era kolonial Kerajaan Belanda yang dikenal dengan nama “Queen of the East”. Kota pelabuhan yang kini dinamakan Jakarta, terkenal akan keindahannya dan sekaligus pusat perdagangan.

Destinasi hiburan dan kuliner terapung seluas 3,5 hektare ini terletak di Pantai Indah Kapuk (PIK) 2, Jakarta Utara.

Tersedia pilihan makanan ringan hingga makanan berat disini, namun untuk teman-teman yang muslim perlu diperhatikan ya, karena terdapat makanan non halal juga disini.

Selain kuliner, berwisata di Batavia PIK juga sangat nyaman karena fasilitas untuk pengunjung sudah lengkap. Mulai dari musola, toilet yang bersih, luasnya pedestrian, papan penunjuk arah yang jelas.

#bataviapik #bataviapik2 #bataviapikjakarta #pantaiindahkapuk #wisatapik

show more

Share/Embed