Guru Relawan Lingkungan, Kisah Inspiratif Endah Sulistyowati
Espos Indonesia Espos Indonesia
25.6K subscribers
1,483 views
15

 Published On Sep 15, 2024

Guru Relawan Lingkungan, Kisah Inspiratif Endah Sulistyowati


Kepedulian lingkungan dengan mengelola sampah plastik menjadi perhatian serius bagi seorang guru Endah Sulistyowati. Sebelum memasuki usia pensiun, Endah Sulistyowati kali terakhir menjabat sebagai kepala SMPN 5 Klaten.

Hingga menjelang masa pensiun, Endah Sulistyowati tetap semangat menggelorakan peduli lingkungan kepada peserta didik, guru, dan karyawan.

Dalam memerangi sampah plastik dapat dilakukan dengan berbagai kreasi dan inovasi, seperti membuat ecobrick, kebun botol (buntol), puasa plastik, hingga cara produktif lainnya dalam mengatasi sampah plastik.

Apa yang dilakukan Endah Sulistyowati di bidang kepedulian lingkungan perlu terus ditularkan kepada generasi muda.

Simak kisah inspiratif Endah Sulistyowati dikupas secara tuntas bersama Solopos dengan dipandu host Pemimpin Redaksi (Pemred) Solopos, Rini Yustiningsih yang berlangsung pada Kamis, 11 Juli 2024.

show more

Share/Embed