Chichi Bernardus Bercerita Semangat Mengabadikan Sastra di Festival Hujan Bulan Juni
kolasedotcom kolasedotcom
311 subscribers
35 views
3

 Published On Aug 26, 2020

Kami berkesempatan mendengarkan cerita di balik Festival Hujan Bulan Juni. Untuk itu @chichibernardus berbagi dalam #KolasePodcast, momen berkesan saat menyiapkan Festival Hujan Bulan Juni yang terasa sangat personal dan cukup emosional. Persisnya ketika ia dan para relawan festival diterima di kediaman alm. Sapardi Djoko Damono untuk melakukan wawancara dan dokumentasi. Teringat akan nyala semangat di wajah SDD dan pendapat beliau mengenai Festival Hujan Bulan Juni. “Saya lebih senang kalau namanya seperti itu. Kalau seorang Sapardi, dia bisa pergi meninggal begitu saja, tapi puisi (Hujan Bulan Juni) akan terus abadi jika masih dibacakan oleh siapa saja,” tutur Chichi mengutip pernyataan SDD di bulan Januari lalu menjelang persiapan @hujanbulanjunifest. Proses yang berkesan untuk siapapun yang terlibat.

Dukung gerakan donasi ini supaya sastra Indonesia abadi:
https://www.kolase.com/hujan-bulan-ju...

#BikinNyata #SapardiDjokoDamono #festivalhujanbulanjuni

show more

Share/Embed