KUNJUNGAN KERJA ANGGOTA KOMISI II DPRD PROV MALUT KE KAWASAN HORTIKULTURA AGROWISATA KOTA TERNATE
TERNATE URBAN FARMING TERNATE URBAN FARMING
845 subscribers
374 views
47

 Published On Sep 14, 2022

Ternate 13 September 2022 Komisi II DPRD Provinsi Maluku Utara Melakukan Kunjungan Kerja di Kota Ternate yaitu di Kawasan Hortikultura yang merupakan salah satu Project Pengembangan Kawasan Agrowisata di Wilayah Kota Ternate,
dengan kuker ini Komisi II DPRD Prov. Malut sangat mengapresiasi Kawasan ini sehingga memberi dukungan kepada petani melalui Dinas Pertanian Kota Ternate dengan harapan kawasan seperti ini dapat ditingkatkan maupun di perbanyak lagi spot-spot Agrowisata karena selain dapat meningkatkan kesejahteraan petani juga dapat menekan inflasi serta dapat memberikan motifasi bagi masyarakat yang lain bahwa petani tidak lagi seperti dulu tetapi sudah lebih maju dengan berkolaborasi untuk menjadikan lahan pertanian bisa juga berwisata yaitu AGROWISATA.
Kawasan Agrowisata ini merupakan pengembangan dari gagasan Kepala Dinas Pertanian Kota Ternate melalui Project Perubahan Pelatihan Kepemimpinan (PKN) Tingkat II Angkatan XII Tahun 2022 di BPSDM Jawa Timur sehingga inovasi ini yang akan dijadikan Progam Kegiatan kedepan di Kota Ternate atau lebih dikenal dengan TERNATE URBAN FARMING

show more

Share/Embed