Thermostat kapan harus diganti? 50.000Km atau usia mobil 10 tahun?
AHA Pedia AHA Pedia
286K subscribers
7,184 views
109

 Published On Jan 17, 2024

Thermostat kapan harus diganti? 50.000Km atau usia mobil 10 tahun? Gejala pertama yang sering muncul akibat thermostat rusak adalah mesin mobil akan mengalami overheating, apakah ini tanda umum?

Thermostat kapan harus diganti? 50.000Km atau usia mobil 10 tahun? Penyebab utama thermostat rusak adalah air radiator yang tidak bagus. Bila sobat ingin mesin awet gunakan air radiator coolant agar apa? ayo kita simak video terbaru dari AHA PEDIA

Jangan lupa subscribe ya sobat

show more

Share/Embed