Review The First Omen Kenapa Film Ini Bikin Kita Tidak Nyaman
Ellious Grinsant Ellious Grinsant
1.42K subscribers
2,383 views
0

 Published On Premiered Apr 7, 2024

Secara plot, film ini mengambil rentang waktu tepat sebelum film The Omen. Jadi nggak ada jarak antara film ini the film the Omen, karena plotnya benar-benar nyambung dengan The Omen.

Bercerita tentang margaret yang kembali ke Itali untuk menjadi salah satu suster di sebuah panti asuhan atau sekolah khusus anak-anak perempuan. Niatnya untuk mengabdikan hidupnya untuk menjadi seorang suster katholik yang baik, malah berujung pada sebuah malapetaka yang menyangkut keselamatan dirinya dan ancaman akan konspirasi soal antikristus.

Kelebihan dari film ini ada di teknisnya.

Visualisasi film menggunakan format gambar yang mencoba untuk menampilkan rasa tahun 1970an. Dan bagi gua itu berhasil, karena walaupun visual yang secara teknis ditampikan untuk menciptakan gambar ala-ala film jadul, tapi masih nyaman untuk dinikmati.

Apresiasi untuk LSF indonesia yang membebaskan film ini dari sensor, dikarenakan film ini diberi rating 17 tahun ke atas.

Jangan lupa untuk follow akun social media saya di:
Instagram : @ellious.grinsant
Tiktok : @ellious.grinsant
Spotify : grinsant007

#thefirstomen #reviewfilm #theomen

show more

Share/Embed