Mengunjungi Wisata Religi di Kota Barus
Hendri Dalimunthe Hendri Dalimunthe
1.63K subscribers
481 views
31

 Published On May 20, 2023

Untuk memenuhi tugas mata kuliah Pengantar Ilmu Sejarah
Dosen Pengampu : Hendri Dalimunthe,M.A

Nama : Epridasari Batubara
NIM : 0602221001
Kuliah : Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
Jurusan : Spi 1

Social Media
Instagram :   / eprda28  
Facebook :   / afrida.sari.7739  

Menurut sejarah, Barus merupakan wilayah awal masuk dan berkembangnya agama Islam di Indonesia. Masyarakat di Barus umumnya menganut tiga agama yakni Islam, Kristen Protestan dan Katolik. Penduduk Barus yang mayoritas berada di daerah Pesisir sebagian besar menganut agama Islam. Bentuk keyakinan lainnya adalah kepercayaan Parmalim yang merupakan agama nenek moyang suku Batak.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik kabupaten Tapanuli Tengah 2021 mencatat keberagaman penduduk berdasarkan agama yang dianut. Penduduk di kecamatan ini yang memeluk agama Islam berjumlah 73,03%, yang umumnya dipeluk penduduk Pesisir, Jawa, Minangkabau dan sebagian suku Batak. Kemudian pemeluk agama Kekristenan berjumlah 26,02%, dimana Protestan 15,84% dan Katolik 10,18%, yang umumnya dipeluk penduduk dari suku Batak dan Nias. Sebagian kecil lagi memeluk kepercayaan Parmalim 0,95% dan Hindu kurang dari 0,01%[2] Sementara untuk sarana rumah ibadah, terdapat 18 masjid, 18 musala, 9 gereja Protestan dan 5 gereja Katolik.

#tempatbersejarah
#wisata
#wisatareligi
#tapanulitengah #tapteng #tugaskuliah
#barus #tuguhtitiknol #makammahligai #makampapantinggi

show more

Share/Embed