DETIK² GEMPA DAHSYAT GUNCANG JATENG DAN JABAR 8 JULI 2024,RUMAH PADA AMBRUK 8/7/2024
Alex Xa Gokil News Alex Xa Gokil News
50.5K subscribers
25,489 views
0

 Published On Jul 8, 2024

info gempa bumi di Cianjur hari ini 8 juli 2024 dan update gempa di batang, Jawa Tengah hari ini.


usai gempa dahsyat menguncang sebagian wilayah di batang, Jawa Tengah kini gempa bumi dangkal Menguncang sejumlah wilayah di Cianjur Jawa Barat Senin 8 juli 2024.




untuk update gempa batang 8 juli 20240, Penanganan pascagempa bumi magnitudo (M) 4,6 di Kabupaten Batang, Jawa Tengah, sedang dilakukan oleh tim gabungan yang secara langsung mendatangi rumah-rumah warga untuk membersihkan puing-puing akibat kerusakan.



Dilaporkan, ada 70 rumah warga yang rusak, dengan jumlah korban luka bertambah 10 orang, di antaranya seorang lansia yang patah kaki tertimpa kayu rumah.

Bersama masyarakat setempat, tim ini juga mendirikan dapur umum guna menyediakan suplai makanan selama masa tanggap darurat.

Pj Bupati Batang, Lani Dwi Rejeki, dalam apel pagi gabungan sebelumnya, telah menetapkan status tanggap darurat bencana. Upaya ini dilanjutkan dengan kunjungan ke lokasi gempa bumi di Desa Lebo, Kecamatan Kandeman bersama jajaran Polda Jawa Tengah.



Kapolda Jawa Tengah, Irjen Pol Ahmad Luthfi, menyampaikan bahwa dari hasil penelusuran, tercatat 70 bangunan rusak akibat gempa bumi. Korban luka mencakup sembilan orang, termasuk satu lansia yang mengalami patah kaki akibat tertimpa kayu rumah. Kapolda juga telah menyalurkan bantuan berupa paket sembako, kursi roda, dan 1.000 sak semen untuk mendukung perbaikan rumah warga yang rusak.


Dapur umum yang didirikan di halaman Masjid Rudlotul Salihin, Desa Lebo, menyediakan suplai makanan bagi korban gempa, sementara pembersihan puing-puing rumah dilakukan secara gotong royong oleh tim gabungan.


sedangkan untuk Gempa Terkini di cianjur dicatat BMKG, Senin (8/7/2024). Terpusat di Cianjur, berikut data Gempa Jawa Barat terbaru.


Update Info Gempa Terkini di Cianjur tercatat BMKG berkekuatan 2.5 magnitudo berpusat di 20 km tenggara Kabupaten Cianjur kedalaman 6 km dan merupakan gempa dangkal yang berpusat di darat.

show more

Share/Embed