Kenapa Bridgestone dan Michelin Hengkang Dari F1?
F1 TV Indonesia F1 TV Indonesia
29.6K subscribers
311,307 views
3.8K

 Published On Apr 29, 2022

Sebelum Pirelli ditetapkan sebagai pemasok ban tunggal Formula 1, olahraga ini dulunya memiliki beberapa produsen ban seperti Good Year, Bridgestone hingga Michelin, dimana dua nama terakhir secara khusus telah memberi kita tontonan menarik perang ban untuk sebagian besar di era 2000-an.

Namun, persaingan Bridgestone vs Michelin di F1 tidak bertahan lama setelah FIA memutuskan untuk menggunakan produsen ban eksklusif. Lantas, apa yang membuat kedua pemasok ban raksasa itu mundur dari Formula 1?

Sumber:
Getty Images, Motorsport, Autosport, LKS Otomotif, Detik Sport, F1-Fansite, Race Fans, Quora, Wikipedia, Flow Racers, One Stop Racing, Gridoto

Copyright Disclaimer :
Under section 107 of the Copyright Act of 1976.
Every Video, Audio, Footage, Image, etc in this content under terms of Fair Use, Permitted by Copyright Statute.
Every Content in this Channel for a purpose such as Education, News Report, Interpretation, etc.

#f1 #formula1 #beritaf1terbaru #f1tyre #f1tvindonesia #motorsport

show more

Share/Embed