Tutorial Lagu KELIRU Dengan Notasi Intro dan Chord
PungKai PungKai
1.11K subscribers
1,231 views
39

 Published On Jan 20, 2024

Tutorial Lagu KELIRU Dengan Notasi Intro dan Chord

PungKai Channel mengajak teman-teman untuk belajar bersama Lagu Keliru dengan Notasi
Intro dan Cord.
Peralatan / orgen yang dipakai adalah Yamaha PSR S 975.

1. Keliru, nada dasar C overtone ke D
Style 6-8MonnLight, Group Movie&Show, tempo 63 dengan Orgen Yamaha PSR S 975.
Unuk orgen Yamaha type lainnya bisa pakai Style 6-8Orchestra1, 6-8Modern, 6-8SlowRock, dan
untuk orgen selain Yamaha bisa pakai Style lagu-lagu birama 6/8.

Jangan lupa LIKE, SHARE KOMENT, dan SUBSCRIBE ya.
BELAJAR BERSAMA, BAHAGIA BERSAMA.
   • Cara Mudah Membuat Intro Lagu 2  
   • Tutorial Lagu KANGEN Dewa19 Dengan No...  
   • Tutorial Lagu JUWITA Dengan Notasi In...  

#tutorialmusik
#keliruruthsahanaya
#pungkai

show more

Share/Embed