Perbandingan Epson L5290 dan L6270
jualprinter jualprinter
8.53K subscribers
26,352 views
271

 Published On Dec 22, 2022

Pilih mana Epson L5290 atau Epson L6270?
Printer EcoTank Multifungsi Lengkap, Mana yang lebih bagus dan Value for Money ?

Apa beda nya Teknologi Printhead Piezo vs. Precision Core?
Perbaikan apa saja yang kita dapatkan

Apa bedanya Epson L5290 dan L6270?

Kedua printer ini memiliki fitur yang sama yaitu =
Print Scan Copy USB LAN Wireless, di lengkapi ADF (Auto Doc Feeder), ini fungsinya buat Scan Copy F4 sd Legal Size

Tapi ada perbedaannya, yaitu:
Epson L6270 tinta Black nya itu pigmen + cmy color Dye vs. Epson L5290 tinta CMYK semuanya Dye

Kenapa Epson L6270 ini dibuat? Tujuan nya adalah berkompetisi dengan printer laser Warna di mana pengguna printer laser itu bisa cetak Dokumen Teks Hitam Putih = tidak luntur

Epson L6270 ini dibuat untuk melawan si printer laser, Jadi Tinta Black di kasih Pigment Ink, Hasil cetak Teks Hitam = tidak luntur dan Printer ini bisa u/cetak gambar atau foto

Nah sekarang pilihannya tergantung dari kalian apakah untuk kebutuhan di office atau buat di rumah yang tidak "Wajib" harus pakai pigmen karena kita tetap bisa mencetak dengan baik dan bagus dengan Tinta Dye

Kalau ada pertanyaan yg belum di jawab, Bisa tanya langsung di:
a. Group : bit.ly/punyaprinterhp
b. IG: Jualprinter_aldoalda

show more

Share/Embed