GUA TAKSAKA
ngurah jayanti ngurah jayanti
4.39K subscribers
68 views
3

 Published On May 16, 2022

Gua Taksaka diperkirakan ditemukan pada Tahun 1980 oleh seorang warga yang bernama Mangku Rawet. Keberadaan Gua Taksaka hingga kini dipellihara dan ditata oleh Mangku Rawit beserta keluarganya. Lokasi Pura Goa secara administratif berada di wilayah Banjar Grokgak Gede, Desa Delod Peken, Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan, Bali. Akses Jalan ke Gua Taksaka dapat dilalui dengan Jalan kaki menelusuri jalan setapak dan menuruni lembah. Sekitar sepuluh meter kedalamannya menuruni tangga. Fasilitas di dalam gua telah diisi lampu penerangan dan terdapat bangunan-bangunan berupa tempat suci. Kini Gua Taksaka menjadi tempat suci atau pura yang diempon oleh keluarga Mangku Rawet. Pujawali di Pura Gua Taksaka setiap Buda Kliwon Gumbreg.

show more

Share/Embed