Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriyah UPT SPF SMP Negeri 5 Tanjung Morawa
UPT SPF SMP NEGERI 5 TANJUNG MORAWA SATU ATAP UPT SPF SMP NEGERI 5 TANJUNG MORAWA SATU ATAP
747 subscribers
191 views
45

 Published On Sep 30, 2024

Maulid Nabi atau dalam bahasa Arab: مولد النبي‎, Mawlid an-Nabī, merupakan sebuah peringatan hari lahir dari Nabi Muhammad SAW yang jatuh setiap tanggal 12 Rabiul Awal dalam penanggalan tahun hijriyah yang diperingati oleh mayoritas umat muslim yang ada di dunia, termasuk di Indonesia.
UPT SPF SMP Negeri 5 Tanjung Morawa Satu Atap memperingati Maulid Nabi Muhammad Saw pada hari rabu, 25 september 2024 (1446 H). Berbagai kegiatan dilaksanakan dalam dua hari untuk memeriahkan peringatan Maulid Nabi Muhammad saw diantaranya; Perlombaan cerdas cermat, perlombaan kaligrafi, perlombaan pildacil, dan perlombaan shalawatan. Pada saat acara Peringatan maulid ada kegiatan pembukaan dan kata sambutan oleh Bapak kepala sekolah, pembacaan yasin dengan mengirim do’a, Pemberian Sedekah, Pembersihan Masjid dan pembagian hadiah perlombaan diakhir acara.

show more

Share/Embed