DIHINA DAN DIRENDAHKAN TIDAK MEMBUAT MEREKA MUNDUR MENGEJAR PRESTASI ! - ALUR CERITA FILM
CINETALK CINETALK
383K subscribers
63,194 views
0

 Published On May 10, 2024

di postingan sekarang kita akan disuguhi lagi dengan kisah anak anak imigran yang mencoba untuk eksis di negara baru mereka. bersetting di tahun 1956, dikota del rio texas, wilayah yang dekat dengan perbatasan negara mexico, terdapatlah komunitas para imigran yang hidup minim kualitas. berbekal kemeja satu satunya yang lagi di jemur dan belum kering, anak anak muda itu pergi keluaran berusaha untuk mencari kerja. namun demikian, saat itu ditempat tersebut selain doggy, orang mexico pun golongan yang dinyatakan terlarang untuk memasuki sebuah gedung. walaupun terus mendapatkan hinaan, anak anak muda in tetap tidak mau tunduk terhadap semua perlakuan yang mereka hadapi. salah seorang diantara mereka yang bernama joe bahkan sampai berani ngajak brantem anak bule yang coba membullynya. ditempat lain terdapat pula seorang imigran yang merupakan veteran perang. mister JB pena baru tiba di kota kecil itu dan sedang bersiap untuk menghadiri audisi. soal pekerjaan dia sudah mendapatkannya untuk menjadi guru di san felipe, sekolah khusus kaum imigran. mister jb kali itu hendak melakukan wawancara dengan pihak manajemen sebuah country klub. jb punya ambisi untuk menjadi pegolf profesional.

#alurceritakisahnyata #alurceritafilm #kisahinspiratif #golf #golfer

show more

Share/Embed