Capung: Mereka Banyak Membantu Manusia - Fase Kehidupan Capung
Wild Daily Wild Daily
186K subscribers
265,407 views
0

 Published On Feb 7, 2023

Capung adalah serangga purba yang diperkirakan telah berusia 300 juta tahun. Mereka adalah jenis serangga yang mudah dijumpai yang dapat ditemukan mulai dari tepi pantai hingga ketinggian lebih dari 3.000 meter di atas permukaan laut. Mereka menyebar luas di kawasan hutan, sawah, sungai, pekarangan rumah, hingga perkotaan. Selama ini mereka dikenal sebagai hewan yang tinggal di darat dan udara. Padahal kenyataannya, mereka memiliki kemampuan bertahan hidup di dalam air hingga beberapa tahun.



#wilddaily #animals #dragonfly #kabarpedia #doczon

show more

Share/Embed