TJONG A FIE - Dermawan Legendaris Kota Medan
Aron Arts Aron Arts
62.1K subscribers
61,297 views
840

 Published On Premiered Sep 12, 2021

Tjong A Fie adalah seorang pengusaha, bankir dan kapitan yang berasal dari Tiongkok. Dia sukses membangun bisnis besar dalam bidang perkebunan di Hindia Belanda terutama di tanah Deli. Karena kesuksesannya itu Tjong A Fie dekat dengan para bangsawan di Medan, di antaranya Sultan Deli Ma'moen Al Rasyid dan juga pejabat-pejabat kolonial Belanda.

Beberapa jasanya dalam usaha mengembangkan Kota Medan adalah menyumbangkan menara lonceng untuk Gedung Balai Kota Medan yang lama, pembangunan Istana Maimoon, Gereja Uskup Agung Sugiopranoto, Kuil Buddha di Brayan, Kuil Hindu untuk warga India, Jembatan Kebajikan di Jalan Zainul Arifin serta mendirikan rumah sakit Tionghoa pertama di Medan bernama Tjie On Jie Jan. Ia dikenal pula sebagai pelopor industri perkebunan dan transportasi kereta api pertama di Sumatra Utara, yakni Deli Spoorweg Maatschappij (DSM), yang menghubungkan kota Medan dengan pelabuhan Belawan.

Cerita bisa dibaca disini : https://kutakita.com/tjong-a-fie-derm...

PRODUSER, NASKAH & NARATOR
Joey Bangun

VIDEO & FOTO
Oude filmbeelden van Nederlandsch Indie 1915-1925
Tropenmuseum Amsterdam
Ksmtour.com
Nusagets.com
Wisatamedan.net
Merdeka.com
Kompas.com
Blackperience.com
Travelpromo.com
cagarbudaya.kemdikbud.go.id
travelingyuk.com
swiss-belhotel.com
Tripadvisor
Aron Arts Event Organizer

MUSIK :
The Rising - Aakash Gandhi

---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
#TjongAFie #SejarahTionghoa #SejarahMedan #SejarahTionghoaMedan
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Website : https://aronarts.com
Facebook :   / aronarts​  
Instagram :   / aron.arts  

show more

Share/Embed