Wisata Wajib Dikunjungi di Malaysia Pertama kali | Day 3 Trip 3 Negara
Ferris Official Ferris Official
3.79K subscribers
287 views
0

 Published On Jul 17, 2023

Hallo Assalamualaikum temen teman semua nya, apakabar kami harap kalian sehat selalu ya.
Di video kali ini kami mau lanjutin video kami trip ke 3 negara, dan hari ini kami sedang berada di malaysia, mau tahu keseruan kami di hari ke tiga ini berkunjung ke malaysia, kemana aja wisata yang kita tuju dan informasi apa aja yang kami sampai kan di video ini, kami harap untuk simak video nya sampai dengan selesai ya.
Nah jadi selama di malaysia kita berkunjung ke:

1. Istana Negara Malaysia
Istana Negara Malaysia ini, merupakan istana yang di tempati olah Dipertuan Agong beserta istri nya, Raja Permaysuri Agong.
Istana ini berada di jalan duta kuala lumpur, gaya arsitektur yang di pagai menggunakan tema Islam Melayu dan Barat, jika kalian telah sampai dan berada temapt di pelatan istana, kalian akan mendapati gerbang dengan ukiran kaligrafgi dengan menggunakan warna emas, menambah kesan megah dan mewah pada istana, di beberapa pintu di jaga oleh prajurit, dan ada juga penjaga atau prajurit dengan menunggang kuda.
kalian juga di perbolehkan mengambil foto di sekitaran pelatan Istana Malaysia.

2. Twin Tower Malaysia
Twin Tower Malaysia ini merupakan salah satu Icon negara Malaysia, so bagi kalian yang datang ke Malaysia, kami sarankan untuk menyempatkan datang serta berswafoto di twin tower ini, Selain tempat nya di pusat kota banyak juga terdapat tempat perbelanjaan taman taman yang dapat kalian kunjungi, atau hanya sekedar mengambil dan mengabadikan foto untuk di jadikan momant.

3. Chocolate kingdam
Tak lengkap rasa nya kalo kita berkungjung ke Malaysia tanpa cobain beberapa aneka ragam coklat yang tersedia di toko coklat yaitu chocolate kingdem.
Jika kalian pecinta coklat wajib banget dateng ke toko ini, karna varian coklat nya yang lengkap, dan sebelum membeli kita akan di berikan taster dulu untuk mencoba, coklat mana yang kalian suka.

4. Batu Caves
Batu Caves ini bisa di bilang icon Negara Malaysia setelah Twin Tower Petronas, jadi lagi lagi, jangan lewatkan tempat ini jika kalian sedang berada di Malaysia.
di sana kalian akan melihat patung budha yang orang orang sana menyebut nya patung Murugan, di sini terdapat gua, salah satu kuil Hindu di luar India yang bisa di bilang cukup populer.
Jika kalian penasan dengan kuil nya, kalian dapat melewati anak tangga yang jumlah nya 272 anak tangga, setelah sam,pai di sana kalian akan terpukau dengan ke indahan kuil yang ada di dalam gua tersebut, serta kalian akan melihat keindahan sebagian kota Malaysia yang indah.

5. Genting Highland
Tempat yang terakhir kita kunjungi selama di Malaysia adalah Genting Highland, jika kalian ingin mengajak anak anak untuk berlibur ke malaysia, nah Genting Highland bisa di jadikan salah satu rekomendasi nya, karna di sini merupakan las vegas nya Malaysia.
Suhu udara di sini, tidak terlalu terik karna, tempat nya berada di daerah pegunungan, jadi anak anak tak perlu khawatir kepanasan kalo melakukan kegiatan outdoor.
Di sini terdapat wahana yang dapat kalian pilih seperti Genting Higland Theme park, Chin Swee Cave Temple Genting Strawberry Leisure Farm, dan masih banyak lagi.

Ok itu dia tempat tempat yang kami kunjungi selama di Malaysia, kalian bisa pilih mana tempat yang cocok untuk kalian kunjungi.

Terimakasih untuk teman teman yang selalu suport dan setia menonton chanel kami, semoga kita selalu di berikan kesuksesan.

#FerrisOfficial
#trip3negara
#malaysia
#negaramalaysia
#istananegaramalaysia
#liburankemalaysia
#tempatwisatamalaysia
#patungbudhamalaysia
#twintowers
#twintowernews
#twintowermalaysia
#chocolatemalaysia
#oleholehmalaysia
#chocolatekingdom
#chocolate
#chocolatekingdommalaysia
#batucavesmalaysia
#anaktanggabatucaves
#gentinghighland
#gentingskyworlds
#gentinghighlandmalaysia
#barangbrandedmalaysia
#batucaves

show more

Share/Embed