Waspada Sering Kesemutan | Bincang Sehati
Bincang Sehati Bincang Sehati
297K subscribers
34,878 views
0

 Published On Jul 31, 2023

Kesemutan atau parestesia adalah sensasi seperti terbakar, tertusuk jarum, atau mati rasa di bagian tubuh tertentu, tetapi paling sering terjadi di bagian tangan dan kaki.

Lalu, apa penyebabnya? Bagaimana cara mengatasinya? Apakah kesemutan pertanda dari penyakit tertentu? Apa perbedaan kesemutaan dan rasa baal? Selengkapnya akan dijelaskan dr. Hanna Karmila, Sp.N - Spesialis Neurologi dari Primaya Hospital Depok.

Selain itu, juga dijelaskan beberapa mitos atau fakta seputar kesemutan. Mulai dari mitos atau fakta jika kesemutan tanda dari penyakit serius, mitos atau fakta jika gerakan yang berulang atau statis bisa memicu kesemutan, dan beberapa mitos atau fakta lainnya.

Saksikan Bincang Sehati,
setiap hari Senin - Jumat,
Live pkl 10.00 WIB
Hanya di DAAI TV


Temukan kisah inspiratif lainnya melalui :
Website : https://www.daaitv.co.id/
Youtube :    / daaifamily  
Instagram :   / daaifamily  

#daaitv #daaifamily #sebarkankebaikan

show more

Share/Embed