Akhlak Yang Baik | Ust. Hanan Attaki, Lc
Mutiara Islam Mutiara Islam
364K subscribers
6,073 views
0

 Published On Jul 23, 2020

Ustadz #HananAttaki Akhlak Yang Baik

Seseorang yang ingin menggapai jalan Ilahi bagi jiwanya, memungkinkan baginya bermujahadah untuk meninggalkan perbuatan-perbuatan keji dan setiap kemaksiatan. Kemudian dia mengira bahwa akhlaknya sudah tertata, lalu merasa cukup dengan usaha tadi. Tentu tidak demikian adanya. Akhlak terpuji merupakan kumpulan sifat-sifat orang-orang yang beriman, sebagaimana yang digambarkan Allah Ta’ala dalam firman-Nya yang artinya,

إِنَّمَا الْمُؤْمِنُونَ الَّذِينَ إِذَا ذُكِرَ اللَّهُ وَجِلَتْ قُلُوبُهُمْ وَإِذَا تُلِيَتْ عَلَيْهِمْ آيَاتُهُ زَادَتْهُمْ إِيمَانًا وَعَلَى رَبِّهِمْ يَتَوَكَّلُونَ (٢)الَّذِينَ يُقِيمُونَ الصَّلاةَ وَمِمَّا رَزَقْنَاهُمْ يُنْفِقُونَ (٣)أُولَئِكَ هُمُ الْمُؤْمِنُونَ حَقًّا لَهُمْ دَرَجَاتٌ عِنْدَ رَبِّهِمْ وَمَغْفِرَةٌ وَرِزْقٌ كَرِيمٌ (٤)

“Sesungguhnya orang-orang yang beriman itu adalah mereka yang apabila disebut nama Allah gemetarlah hati mereka, dan apabila dibacakan pada mereka ayat-ayat-Nya, bertambahlah iman mereka (karenanya) dan kepada Rabblah mereka bertawakal, (yaitu) orang-orang yang mendirikan shalat dan yang menafkahkan sebagian dari rezeki yang Kami berikan kepada mereka. Itulah orang-orang yang beriman dengan sebenar benarnya. Mereka akan memperoleh beberapa derajat ketinggian di sisi Rabbnya dan ampunan serta rizki (nikmat) yang mulia” (QS. Al-Anfal: 2-4).

Mutiara Islam adalah channel yang fokus membahas Ceramah Agama Islam, Inspirasi Islam dan seputar kehidupan Islam lainnya. Yuk Bantu channel ini dengan cara berlangganan dan jangan lupa aktifkan notifikasinya agar tidak ketinggalan ceramah atau ilmu terbaru disetiap harinya.

"Barang Siapa Yang Menempuh Suatu Jalan
Untuk Mencari Ilmu, Maka Allah Akan
Memudahkan Baginya Jalan Menuju Surga"
[HR.Muslim No.2699]

"Barang Siapa Yang Menunjuki Kebaikan, Maka
Dia Akan Mendapatkan Pahala Seperti Pahala
Orang Yang Mengamalkannya"
[HR.Muslim No.1893]

→ Subscribe ke Mutiara Islam: https://goo.gl/CtHr1d

Jangan lupa Subscribe dan Like jika videonya bermanfaat. Berikan komentar jika ingin memberikan saran dan kritik.

@Damainya Islam @Motivasi Islam

show more

Share/Embed