Cara Menanam dan perawatan Pohon KELOR atau POHON AJAIB dengan mudah
INFO RAGAM PERTANIAN INFO RAGAM PERTANIAN
733K subscribers
154,501 views
1.5K

 Published On Apr 3, 2019

Kelor atau merunggai (Moringa oleifera) adalah sejenis tumbuhan dari suku Moringaceae. Tumbuhan ini dikenal dengan nama lain seperti: limaran, moringa anaman Kelor memiliki ketinggian 7-11 meter, berbatang berkayu (lignosus), tegak, berwarna putih kotor, kulit tipis, permukaan kasar; percabangan simpodial, arah cabang tegak atau miring, cenderung tumbuh lurus dan memanjang Daun kelor memliki ciri berupa: majemuk, bertangkai panjang, tersusun berseling, beranak daun gasal (imparipinnatus), helai daun saat muda berwarna hijau muda Buah berbentuk panjang bersegi tiga, panjang 20 - 60 cm; buah muda berwarna hijau - setelah tua menjadi cokelat, bentuk biji bulat - berwarna coklat kehitaman, berbuah setelah berumur 12 - 18 bulan. Akar tunggang, berwarna putih, membesar seperti lobak.Perbanyakan bisa secara generatif (biji) maupun vegetatif (stek batang). Tumbuh di dataran rendah maupun dataran tinggi sampai di ketinggian 1000 m dpl, banyak ditanam sebagai tapal batas atau pagar di halaman rumah atau ladang.Organisasi ini juga menobatkan kelor sebagai pohon ajaib setelah melakukan studi dan menemukan bahwa tumbuhan ini berjasa sebagai penambah kesehatan berharga murah selama 40 tahun ini di negara-negara termiskin di dunia..sumber wikipedia

==================================
Official Youtube Channel INFO RAGAM PERTANIAN
SALAM PENCINTA TANAMAN,SALAM PETANI INDONESIA
Kami bukan PROFESIONAL/PAKAR , kami hanya Sharing Tentang Ilmu tentang Tanaman
yang telah kami lakukan dengan pengalaman kami sendiri,
Semua Isi dari Video Kami Adalah Hasil Kreatifitas Kami yang dapat dipertanggung Jawabkan
apabila ada masukan atau kritik dan saran
silakan hubungi kami di Nomor kami dibawah ini:
gabung di groub kami FACEBOOK: INFO RAGAM PERTANIAN
TLP/WA:0853 9997 9881
office: DESA PESOUHA KEC.POMALAA KAB.KOLAKA PROV.SULAWESI TENGGARA
====================================
PERHATIAN - Silahkan Share Video-video Kami dengan catatan :
* Mencantumkan Sumber dan Link video.
* Tidak mengedit atau memotong video yang bisa menimbulkan kesalahpahaman.
* Tidak memberi judul/thumbnail/caption yang provokatif dan berlebih lebihan.
* Tidak memanfaatkannya untuk keperluan komersil.
====Jazakumullah khayran====.
======================================
Dukung kami agar terus berkarya
Jangan lupa klik ?SUBSCRIBE! Dan dapatkan INFORMASI Video-video Terupdate dari kami
link channel INFO PERTANIAN berlangganan
https://goo.gl/6oVm6t
=======================================
#MenanamKELOR
#PohonAjaib

show more

Share/Embed