Keberadaan Ormas: Dari Sikap Arogan Sampai Jadi Dilema Negara Demokrasi
Paradoks Paradoks
55.8K subscribers
2,295 views
0

 Published On Mar 17, 2022

Sebagai negara demokrasi, Indonesia memiliki infrastruktur politik yang terbagi dalam suatu kelompok tertentu.
Diantara kelompok tersebut, terdapat kelompok yang memiliki peranan yang dominan dalam sistem politik di Indonesia, berbentuk organisasi kemasyarakatan (Ormas).
Umumnya ormas memiliki basis massa yang cukup besar dan tokoh-tokoh yang berpengaruh.
Keberadaan Ormas seharusnya bisa dimanfaatkan sebagai wadah bagi masyarakat untuk melakukan pengembangan, pemberdayaan, maupun penyaluran aspirasi.
Namun yang terjadi, keberadaan Ormas justru seringkali membawa resah masyarakat terlebih ketika menunjukkan sikap arogansi dan bertindak sewenang-wenang.

#premanisme #ormas #oknum

show more

Share/Embed