DENGAN BAHAN EKONOMIS HASIL MOCHI TETAP KENYAL LEMBUT DAN LUMER
Dapure Mbak Aniek Dapure Mbak Aniek
3.41K subscribers
1,555 views
27

 Published On Sep 29, 2024

Assalamualaikum teman2 hay semua..❤️
Kali ini aku mau berbagi resep mochi dgn bahan ekonomis hasil tetep lembut kenyal dan lumer

🎀Bahan2 yang digunakan🎀
Kulit mochi 🍒
250 gr tepung beras ketan
1 sdm tepung maizena
3 sdm gula pasir
1/2 sdt garam
3 sdm minyak goreng
350ml air matang (bisa ganti susu cair)

Bahan sisian 🫒
100 gr whipi cream
Selai rasa 🍇
Selai rasa 🍓
Selai rasa 🍈

TIP.
1. Takaran air berbedar sesuaikan dgn kondisi kelembaban tepung yang digunakan ya..bisa lebih dan bisa kurang dari 350ml
2. Berat adonan tiap warna sekitar 220 grm bagi 5 bagian sama rata.
3. Cup case yang aku gunakan uk. 6.5 x 5 x 3
Gunakan yang lebih kecil ya supaya lebih pas
4. Bisa simpan dalam kulkas dgn box tertutup rapat 1 hari masih enak.

Buat teman2 yang sudah supporr chanel aku...terima kasih ya semoga kalian selalu dalam keadaan sehat selalu diberikan kelancaran rejeki..dimudahkan urusannya dan selalu happy ❤️

Salam sukses selalu
‪@dapurembakaniek‬

#mochi #resepmochi #viral #foodblogger #cooking #recepies #food #viraltiktok #jualankekinian #idejualan2024 #disert #menuviral #jajanankekinian #resepmudah #idebisnis #cake #recipe #marmercake #jajanpasar #kuebasah #kueulangtahun #anekapuding

show more

Share/Embed