KERJA SAMA DENGAN YAYASAN SULAIMANIYAH TAHFIDZ CENTRE MEDAN
Musa Rajekshah Musa Rajekshah
8.35K subscribers
5,063 views
80

 Published On Apr 26, 2022

Alhamdulillah, Yayasan Al Musannif Tahfidz AlQuran bisa kembali melakukan kerjasama dengan Yayasan Sulaimaniyah Tahfidz Centre Medan.

Hari ini kita melakukan penandatanganan kerjasama tahap ketiga dalam pengelolaan dan pembangunan gedung Tahfidz untuk pesantren Tahfidzul Quran dan Tadris.

Tahap tiga ini akan dilaksanakan di Kelurahan Cengkeh Turi, Kecamatan Binjai Utara, Kota Binjai dengan total luas 3000m.

Kami percaya dengan Yayasan Sulaimaniyah Tahfidz Centre Medan karena kami telah melihat cara belajar dan fasilitas yang diberikan kepada para santri dan telah terbukti berhasil mencetak banyak penghafal Al-Quran di Indonesia dengan pengajar terbaik dari Indonesia dan Turki sejak tahun 2005.

Semoga kerjasama ini bisa membawa berkah dan dapat membentuk generasi yang berakhlaqul kharimah, berilmu dan bertaqwa.

show more

Share/Embed