MAQOM KYAI MOHAMMAD BESARI
Zainurrohim Pct Zainurrohim Pct
11 subscribers
139 views
0

 Published On Jul 6, 2024

Makam Kyai Mohammad Besari Ponorogo Tahun 1700

Arah sebelah timur Kota Ponorogo sejauh kurang lebih 12 km terletak suatu tempat tinggal Kyai yang alim berbudi luhur, Perduli terhadap sesama, suka menolong kepada siapapun yang menderita.

didasari banyaknya santri tersohor di kanan dan kiri tetangga desanya, sampai terdengar didaerah daerah lain. Adapun Kyai yang dimaksud bernama Donopuro yang berasal dari keturunan Sunan Tembayat.

setelah Kyai Mohammad Besari mendengar berita ada orang alim berilmu dan berbudi Luhur bijaksana, hendak bergegas menghadap romo nyai untuk meminta restu menimba ilmu di Pondok Sentono, Jetis Ponorogo, akhirnya Romo menyetujui mencari ilmu ke Pondok Sentono jetis Ponorogo, Kyai Mohammad Besari lantas membawa adik Kyai Noer Sodiq.

selama kurang lebih 4 Tahun menimba ilmu kepada Kyai Donopuro semua ilmu Agama Islam dipelajari, semakin lama disegani dan disayangi, Kyai Mohammad Besari serta adiknya Kyai Noer Sodiq, berniat menjelajahi Daerah Ponorogo

ketika perjalanannya sampai di desa Manyun Ngasinan adiknya Kyai Noer Sodiq kehausan, bertemulah dengan Kyai Noer Salim seraya menjawab air kelapa untuk diminum adiknya, Kyai Noer salim mengizinkan.
seraya Kyai Mohammad Besari melambaikan tangan kelapa jatuh, setelah itu Kyai Noer Salim memberikan cara memetik kelapa agar kelapa tidak rusak, Kyai Noer Salim mendekati pohon kelapa, pohon dilangsungkan sampai melengkung dan disuruh memilih kelapa yang disukai.

Kyai Noer Salim bertanya asala nama dan dari mana, Kyai Mohammad Besari menjawab murid dari Kyai Donopuro Kuncen Caruban, masuk kedalam (rumah) berbincang bincang

pada akhirnya Kyai Mohammad Besari diambil menantu. disebut Desa Mantan Kyai Noer Salim merasa mantap mengambi mantu. nikah degan putri sulung dan boyong (pindah tempat) ke semono setelah kurang lebih satu tahun beserta istri, Kyai Donopuro memberika arah untuk Babad (membuka tanah) diberi tanah yang bernama Tegalsari. bertambah hari santri semakin banyak, setelah Kyai Donopuro wafat pulung (kejayaan) pindah ke Tegalsari. pesantren dan Pondok Tegalsari ini tersohor sapai kemana mana.

Rujukan : Manuscrip Kyai Ageng Mohammad Besari
Alamat : Tegalsari Jetis Ponorogo

show more

Share/Embed