Apa Itu Ilmu Administrasi Niaga UI? | Vol. 1 #1 AADN
HIMANIA UI HIMANIA UI
809 subscribers
17,468 views
537

 Published On Apr 30, 2021

Jadi di Ilmu Administrasi Niaga atau yang biasa disebut dengan Administrasi Bisnis, kita akan belajar segala sesuatu yang berhubungan dengan bisnis. Ruang lingkupnya ga terbatas sama internal perusahaan tapi kita juga akan belajar eksternal perusahaan yang punya pengaruh penting sama bisnis kita kaya hubungannya dengan pemerintah, hukum, masyarakat, dan lain-lain.

Disini kita juga belajar gimana caranya bangun bisnis dari nol, bahkan nanti juga akan ada prakteknya jadi lulus dari Niaga kalian udah punya bisnis sendiri. Kali ini kita mau bahas lebih dalam lagi tentang hal-hal yang ada di niaga mulai dari prospek kerja, mata kuliah, lingkungan pertemanan, dosen, dan masih banyak lagi.

0:00 Gedung M FIA UI
0:14 Persepsi Masyarakat tentang Administrasi Niaga
1:28 Apa itu Ilmu Administrasi Niaga?
3:25 Di Niaga belajar apa aja sih?
7:00 Apa alasan masuk Ilmu Administrasi Niaga?
8:28 Lingkungan pertemanan di Niaga gimana?
10:51 Dosen-dosen di Niaga gimana sih?
13:31 Gimana prospek kerja lulusan Niaga UI?
15:12 Apa bedanya Niaga dengan Manajemen?
17:01 Apa bedanya Niaga, Negara, dan Fiskal?
17:29 Mata kuliah yang paling susah?
18:00 Mata kuliah yang paling mudah?
18:48 Pengalaman berkesan selama di Niaga?
20:25 3 kata untuk Niaga?

Ditunggu kedatangan kalian di Ilmu Administrasi Niaga Universitas Indonesia. Sampai ketemu di Gedung M.

show more

Share/Embed