Oxford Sharing Session: Dyah Pritadrajati - Economics for Development
PPI OXFORD PPI OXFORD
10.1K subscribers
13,995 views
352

 Published On Sep 16, 2017

Dyah Savitri Pritadrajati (Prita) adalah mahasiswa master di program studi Economics for Development di University of Oxford. Prita menempuh pendidikan S1 di Universitas Gadjah Mada (UGM) jurusan Ilmu Ekonomi. Selama kuliah S1, Prita aktif dalam berbagai kegiatan organisasi dan kemahasiswaan. Salah satunya, ia pernah menjadi bagian dalam tim Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Manyaifun, Raja Ampat, Papua Barat dan dari pengalamannya bergerak di bidang pembangunan itulah ia tertarik untuk melanjutkan studi master di bidang ekonomi pembangunan. Selain itu, Prita juga pernah berkesempatan melakukan magang di Bank Indonesia New York di tahun 2015. Setelah menyelesaikan studinya di Oxford, Prita melanjutkan studi MPhil in Economic Research di University of Cambridge dengan beasiswa dari Jardine Foundation. Ingin tahu pengalaman Prita saat menjadi mahasiswa Oxford? Simak cerita berbagai pengalaman Prita di video OSS berikut!

Masih ada pertanyaan yang belum terjawab? Kirimkan komentar Anda di YouTube comment di bawah, atau hubungi PPI Oxford di http://ppioxford.org/contact-us/

Ikuti terus seri OSS selanjutnya dengan subscribe Channel PPI Oxford.
Cheers!

CONTACT, FOLLOW, ADD & SUBSCRIBE:

-Email : [email protected]
-Facebook :   / ppioxford.oxis  
-Twitter : @PPIOXFORD -   / ppioxford  
-Instagram : @ppi.oxford -   / ppi.oxford  

show more

Share/Embed