ALUN ALUN TUGU Kota MALANG - Lokasi Foto dekat dengan Stasiun Kota Malang
Niko_ Channel Niko_ Channel
620K subscribers
9,184 views
207

 Published On Sep 9, 2019

Alun-Alun Tugu atau Alun alun Bundar adalah alun-alun atau tanah lapang yang terletak di Kota Malang, Jawa Timur. Alun- alun ini dibangun pada tahun 1920 oleh orang Belanda Thomas Karsten. Di bagian tengah alun-alun ini terdapat sebuah tugu yang dikelilingi oleh kolam teratai. Alun-Alun Bundar terletak di depan Balai Kota Malang.

Alamat: Jl. Tugu, Kiduldalem, Kec. Klojen, Kota Malang, Jawa Timur 65111

Semoga bermanfaat...

#Malang #KotaMalang #AlunalunMalang

show more

Share/Embed