FISIKA Kelas 10 - Gerak Lurus | GIA Academy
GIA Academy GIA Academy
191K subscribers
218,341 views
6.4K

 Published On Sep 5, 2020

Hai teman-teman

Saat berkendara, kira-kira berapa yaa waktu yang kita tempuh untuk sampai ke tujuan, jika jalanan yang dilalui mulus dan lurus, dan kecepatan yang digunakan selalu sama?
Bagaimana halnya jika jalan yang kita lewati berliku, berbatu, penuh tanjakan dan turunan?
Apakah waktu tempuhnya tetap sama jika kecepatannya kita ubah?
Kita pelajari bareng Teacher Enna yuk!

*Narator: Enna Marti Eka Putri


#fisikakelas10
#geraklurus
#glbdanglbb
#semestersatu
#videobelajar
#belajarseru

show more

Share/Embed