Juara 3 Provinsi Banten Festival Kreasi Tari "Sabihari" SMPN 1 Karangtanjung FLS2N 2021
SMPN 1 Karangtanjung Official SMPN 1 Karangtanjung Official
1.76K subscribers
4,555 views
95

 Published On Mar 2, 2022

Sabihari adalah ungkapan berbahasa Sunda yang berarti "Pulih". Sejatinya Indonesia adalah Negeri yang subur dan makmur. Alam Menghijau, budaya beragam, masyarakat rukun damai sentosa karunia Tuhan Yang Maha Esa.

Kini Indonesia dilanda Sakit, Wabah yang datang dari negeri Cina. Virus Corona menyerang Warga, korbannya dimana-mana. Kesehatan menjadi yang Utama, Ekonomi terimbas karenanya.

Namun Indonesia tidak boleh menyerah, Dia wajib melawan pada keadaan yang merugikan tatanan. Ia Harus bangkit, jangan menyerah dan berkeluh kesah. mereka harus lawan wabah bersama sama. dengan menerapkan pola Hidup Sehat. Optimislah bahwa hidup harus terus maju.

Itulah tarian anak Banten ini, meyakini bahwa Indonesia akan pulih sebagaimana budaya mengatakan Sabihari cara Kamari-Kamari.

Penari : Albyra, Denisa, Arbiany, M Reza, Putra Triwidodo

Pembina FLS2N Seni Tari : Ade Triyana, S.Pd
Penata Musik : Den Bagas

show more

Share/Embed