Srawung Seni Budaya #1 | Tari Jaran Monel | Malang Dance | Latar Seni Winarto Ekram, Batu |
Kopi Maknyak Kopi Maknyak
1.02K subscribers
1,565 views
24

 Published On Apr 2, 2023

Srawung Seni Budaya (SSB) adalah acara yg digagas oleh sanggar seni Kopi Maknyak, Prigen Pasuruan dalam rangka memperingati 1 tahun berdirinya sanggar tersebut.

Acara ini ditujukan sebagai ajang silaturahim antar sanggar dari berbagai daerah.
Dengan adanya SSB, Iin Wijianarko selaku pendiri sanggar mepresentasikan acara tsb sebagai bukti bahwa para seniman khususnya bidang tari bisa berdiri bersama-sama, bisa berdampingan tanpa harus berkompetisi satu sama lain.

Terima kasih kepada Wisata Sawah Sumber Gempong yg sangat membantu dalam suksesnya acara 1 tahun SS. Kopi Maknyak.
Terima kasih kepada Warung Sumringah, Catering Dea Deo, OmaLea, dan seluruh pihak yg telah berpartisipasi dalam acara SSB #1 ini.

Dan kepada seluruh sanggar yg telah hadir untuk menyemarakkan 1 tahun SS. Kopi Maknyak, saya sampaikan terima kasih untuk kado indah yg disajikan dalam karya-karya luar biasa.
Turut merayakan:
1. Malang Dance, Latar Seni Winarto Ekram - Batu
2. DKW - Pandaan
3. Greged - Pandaan
4. Omah Seni Kenari - Bangil
5. Biyang Agung Art - Sidoarjo
6. Laboratorium Remo Art - Surabaya
7. ADP - Surabaya
8. Prastika - Surabaya
9. Arbaya - Surabaya
10. Nyai Roro Dadak Purwo - Banyuwangi
11. Bpk. Tri Broto - Surabaya
12. Ki Ompong Soedharsono - Temanggung
13. Krans Studio - Situbondo
14. Jinggosobo - Banyuwangi
15. Kusuma Bahuwarna - Mojokerto
16. Amaranggana - Pandaan
17. Pandusiwi - Surabaya
18. Citra Budaya - Lumajang
19. Songo Songo - Lumajang
20. Sekar Tanjung - Mojokerto
21. Karawitan Ketapanrame - Mojokerto

#taritradisional
#sumbergempong
#malangdance
#jaranmonel

show more

Share/Embed