Memperingati Hari Pencak Silat Nasional 12 Desember 2020
PSHT Sleman PSHT Sleman
399 subscribers
66 views
0

 Published On Dec 11, 2020

The United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization atau UNESCO pada tanggal 12 Desember 2019 telah menetapkan Pencak Silat sebagai Warisan Budaya Tak Benda ("Intangible Cultural Heritage")

PSHT sebagai salah satu perguruan pendiri Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia, saat ini telah menyiapkan program-program latihan dimulai dari jenjang usia dini hingga dewasa dan juga mempersiapkan para pelatihnya, hal ini dilakukan sebagai salah satu upaya menyiapkan Pencak Silat sebagai olah raga resmi Olimpiade yang terus diupayakan oleh Pemerintah RI dan PB IPSI.

SELAMAT HARI PENCAK SILAT NASIONAL

PSHT JAYA!!!

informasi resmi UNESCO: https://ich.unesco.org/en/RL/traditio...

show more

Share/Embed