Wisata Kuliner Fay Garden | Vibenya berasa di Jepang tapi ini di Magelang
Denias Susanto Denias Susanto
19.7K subscribers
205 views
11

 Published On May 19, 2024

Hai Netz

Indahnya taman yang hijau dan asri
dan aliran mata air kali ini membawa denias susanto channel
jalan-jalan ke sebuah tempat wisata kuliner yang ada
di Ngrajek, Mungkid, Magelang

dan kali ini kita diajak berkunjung ke Fay Garden
atau dulunya lebih kita kenal dengan Saung Makan Bu Empat

Fay Garden ini adalah tempat kulineran estetik
yang vibe nya taman indah banget di Magelang serasa vibe Ghibli di anime

tempatnya itu lumayan tersembunyi dari jalan raya menuju Candi Borobudur
tapi cukup mudah diketemukan bila kita mencarinya di google maps

Parkirnya cukup luas untuk kendaraan roda dua maupun roda empat
dan dulunya tempat ini lebih di kenal dengan nama Saung Bu Empat

Suasana di Fay Garden ini syahdu sangat dan sangat mendamaikan jiwa dan raga
apalagi gemericik aliran airnya sangat syahdu diantara rumput dan tanaman yang hijau penuh candu

tempatnya itu cocok banget untuk yang suka alam dan ketenangan
dan disini kita bisa kulineran, foto-foto estetik dan mendayung perahu dengan romantis

jujur sih, udang bakar madu, sambal dadak terasi dan genjernya enak banget
sangat istimewa saat dinikmati di asrinya alam ngrajek yang penuh pesona

Kalian adakah yang pernah ke Fay Garden, Saung Makan Bu Empat di
Ngrajek, Mungkid, Magelang, Jawa Tengah?

Lokasi :
Fay Garden atau Saung Makan Bu Empat
di Ngrajek, Mungkid, Magelang
Jawa Tengah


About Denias Susanto :
Instagram :   / deniassusanto  
Kaskus : https://www.kaskus.co.id/@anomadeni/?
Facebook :   / denias.susanto  
Tiktok :   / deniassusanto  


SUBSCRIBE GRATIS :   

 / deniassusanto  


#kopimpat
#kopi
#cafe
#Magelang
#wisatamagelang
#hiddengems
#saungmakanbuempat
#ajiprosidi
#faygarden
#ngrajek
#mungkid
#ceritadenias
#deniassusanto
#ghibli

show more

Share/Embed