Momen Koordinator Demo di Solo Terdiam Bertemu dengan Gibran
Kompas TV Sukabumi Kompas TV Sukabumi
554K subscribers
84,887 views
333

 Published On Oct 16, 2023

SOLO, KOMPAS.TV- Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menemui massa yang demo dengan aksi bisu di depan Loji Gandrung, Rumah Dinas Wali Kota Solo, Jawa Tengah.

Peserta aksi bisu yang membawa poster hanya bisa terdiam ketika mendapat pertanyaan dari Gibran. Ia bahkan sempat bingung karena tidak mendapatkan jawaban yang pasti.

Gibran menegaskan, jika ada keluhan bisa segera disampaikan supaya segera dicarikan solusinya. Sebelumnya massa yang menamakan diri mereka Masyarakat Pelestari Budaya melakukan aksi bisu selama sekitar sepuluh menit.

Joko Pleci salah satu koordinator aksi bilang, ini merupakan bentuk dari sikap orang Jawa yang apabila pemimpinnya tidak lagi mendengar maka rakyat memilih diam membisu.

Sementara itu Gibran juga bertemu dengan koordinator aksi yang lain, beberapa kali Gibran bertanya koordinator tersebut mengatakan tak ada keluhan.

Sahabat Kompas TV Sukabumi! Jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube Kompas TV Sukabumi, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live.

Sosial Media Kompas TV Sukabumi:
YouTube :    / kompastvsukabumi  
Instagram :   / kompastvsukabumi  
Facebook :   / redaksikompastvsukabumi  
Twitter : @ktvsukabumi
TikTok :   / kompastvsukabumi  

show more

Share/Embed