BUS TANGGUH ASLI SUMATERA "Lewat Jalur Tidak Biasa" | Perjalanan Super Seru Naik ALS Medan - Padang
Irja Nailal Ulya Irja Nailal Ulya
560K subscribers
174,816 views
0

 Published On Premiered Nov 25, 2018

Perjalanan yang sangat seru dari Medan menuju Padang dengan Bus Handal dari Sumatera. Yaitu Antar Lintas Sumatera atau yang lebih dikenal dengan ALS. Bus ALS sudah melalang buana menghubungkan Medan dengan daerah-daerah yang ada di Sumatera bahkan Jawa yang sampai Jember kalau tidak salah. Kali ini saya naik Bus ALS Kelas Super Eksekutif dengan seat 1-2. Dengan Harga 290K, kita sudah mendapatkan fasilitas bantal, selimut, reclining seat, dan leg rest. Perjalanan menuju Padang normalnya ditempuh dalam waktu 24 Jam. Perjalanan menuju Padang kelas Super Eksekutif ini melewati Jalur Kisaran - Gunung Tua - Padang Sidempuan - Mandailing Natal - Pasaman - Bukittinggi - dan lanjut ke Padang. Ini merupakan pengalaman pertama saya naik Bus ALS dan juga pengalaman pertama saya lewat Gunung Tua. Jalanan yang dilewati sangat sempit ditambah dengan jalanan yang tidak rata. Perjalanan sangat seru dan menyenangkan.

Bus : ALS
Kelas : Super Eksekutif
Seat : 1A
Plat Nomor : BK 7276 UA
Nomor Lambung : 276
Chasis : Mercedes-Benz 1526
Julukan : -
Keberangkatan : Pool ALS Kota Medan
Kedatangan : Pool ALS Kota Padang
Waktu Tempuh : Di Part 2
Kamera :
-Go-Pro Hero 6 Black
--Panasonic HC-V180
Aplikasi Editing : Movavi Video Editor

Instagram : @irjanailalulya
Facebook : Irja Nailal Ulya

Jangan lupa selalu dukung dan berlangganan channel saya dengan cara SUBSCRIBE :)) di link berikut :    / @irjanailalulya  

Channel Bang Sabda Pandjaitan :
   / @sabdapandjaitan  

show more

Share/Embed